

Beranda > Laporan Penanganan Covid-19 Kab/Kota > Kabupaten Sragen
Pelaksanaan giat : Selasa, 13 Juli 2021
jam 09.10 WIB s/d 11.00 WIB
Jenis Kegiatan
Operasi gabungan dan penegakan protkes selama masa pandemi covid 19 di Kabupaten Sragen, yang dilakukan di kecamatan gesi
Lokasi Kegiatan
Kecamatan gesi
Detail kegiatan
Pelaksanaan dimulai Apel koordinasi di kantor satpol PP kemudian menuju Kec gesi.
1.Sesampainya di kantor kecamatan gesi tim penegakan prokes koordinasi dengan tim Satgas Kecamatan gesi yg sudah menunggu di kantor kecamatan..
Selanjutnya menuju ke perempatan cengklik,blangu,gesi untuk melaksanakan kegiatan operasi penegakkan protkes.
2.Di lokasi tersebut tim mendapati banyak pengguna jalan yang tidak memakai dengan benar dan tidak memakai masker sama sekali.ke semua pelanggar tim memberi mereka sanksi sosial
Total :
33 pelanggar dengan sanksi sosial
Demikian laporan kami selanjutnya mohon petunjuk.
IJIN MELAPORKAN GIAT PATROLI GAB (SATPOL, TNI, POLRI, BPBD KAB. SRAGEN) DAN OPERASI PENEGAKAN PROTOKOL KESEHATAN
Pelaksanaan giat :
Senin, 14 juni 2021
jam 09.30 WIB s/d 11.20 WIB
Jenis Kegiatan
Patroli gabungan (TNI, POLRI, SATPOL PP dan BPBD) dalam rangka penegakan protkes selama masa pandemi covid 19 di Kabupaten Sragen, yang dilakukan dengan mobile di kecamatan Sambungmacan
Lokasi Kegiatan
Kecamatan Sambungmacan
Detail kegiatan
Pelaksanaan patroli dimulai dari Mako menuju Kec sambungmacan
1. Menyisir jln raya sukowati dan kemudian lanjut ke pasar mahbang karanganyar sambungmacan. Tim mendapati 17 pelanggar Protkes memakai masker dengan tidak benar dan dikenakan sanksi sosial.
2. Lanjut menyisir jln raya sukowati arah timur dan di pertigaan tunjungan menemukan 4 pelanggar yg memakai masker secara tidak benar
3. Lanjut menyisir jln raya sukowati arah timur di pasar sonorejo tidak menemukan pelanggar
4. Lanjut menyisir jln raya sukowati arah banaran yaitu pasar banaran menemukan 4 pelanggar yang memakai masker secara tidak benar.
Total : 25 pelanggar dengan sanksi sosial
Demikian laporan kami selanjutnya mohon petunjuk.
IJIN MELAPORKAN GIAT PENGAWASAN DAN PENINDAKAN PELANGGARAN PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN
Pelaksanaan giat :
Senin, 14 Juni 2021
jam 09.00 WIB s/d 11.00 WIB
Jenis Kegiatan
Operasi gabungan (TNI, POLRI, SATPOL PP dan BPBD) dalam rangka Pengawasan dan Penegakan protokol kesehatan selama masa pandemi covid 19 di Kabupaten Sragen.
Lokasi Kegiatan
Kecamatan Tangen
Detail kegiatan
Sasaran dari pengawasan dan penindakan kali ini :
a. Pasar Tangen
b. Terminal Tangen
C. Perempatan Tangen
Di tiga tempat tersebut masyarakat masih banyak yang tidak memakai masker.
Tim Menyampaikan pentingnya mentaati prokes kepada masyarakat, supaya menjalankan 5M memakai masker,jaga jarak,rajin cuci tangan,hindari kerumunan dan mengurangi mobilitas untuk memutus Covid 19. selain mendata dan memberikan sanksi tim juga membagikan masker kpd warga yang kedapatan tidak membawa masker, bagi warga yg melanggar prokes dgn sanksi tindakan denda administrasi, saksi sosial.
Catatan
Pintu masuk Pasar sebelah Utara tidak ada tempat cuci tangan
Jumlah pelanggar 50 org :
a. Denda administrasi : 9 org
b. Saksi Sosial : 41 org
Demikian yang dapat dilaporkan dan mohon petunjuk lebih lanjut.
Selamat siang
Ijin melaporkan pada hari ini Senin tanggal 14 Juni 2021 jam 09.00 wib s/d selesai telah dilaksanakan kegiatan Swab antigen kepada warga masyarakat (Kegiatan Tracking) di Alamat : Dk. Brumbung RT.13, Ngandul, Sumberlawang sebanyak 5 orang
Hadir pada kegiatan :
1. ( Koramil 17/Sumberlawang )
2. (Wakapolsek) beserta 3 orang anggota Polsek Sumberlawang
3. (Plt Kasi Tramtib Kec. Sumberlawang)
4.( dokter Puskesmas) beserta 3 anggota
Total Petugas : 10 Orang
Swab Antigen dengan sasaran 5 orang, dengan hasil :
4 Negatif
1 Positif
Selama kegiatan berjalan dgn tertib aman dan lancar
Demikian dilaporkan untuk menjadikan Periksa.
IJIN MELAPORKAN GIAT PENGAWASAN DAN PENINDAKAN PELANGGARAN PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN
Pelaksanaan giat :
Sabtu, 12 Juni 2021
jam 10.30 WIB s/d 12.30 WIB
Jenis Kegiatan
Operasi gabungan (TNI, POLRI, SATPOL PP dan BPBD) dalam rangka Pengawasan dan Penegakan protokol kesehatan selama masa pandemi covid 19 di Kabupaten Sragen.
Lokasi Kegiatan
Kecamatan Sukodono
Detail kegiatan
Sasaran dari pengawasan dan penindakan kali ini :
Hajatan Kepala Desa Juwok sdr Suyono
Setelah dilakukan mediasi sdr Suyono sepakat mengakhiri acara jam 12.30
Penanggung jawab yg kegiatan
Samsuri, S.Sos, M.M
Demikian yang dapat dilaporkan dan mohon petunjuk lebih lanjut.