
Sosialisasi ProtKes Ds. Pucangan Kec. Kartasura dan Ds. Wironanggan…
Kegiatan Monitoring di pimpin oleh Kabid Satlinmas Satpol PP Sukoharjo
Untuk team meminta keterangan serta kesiapan masing masing desa dalam penanggulangan Covit 19,pada level 2.
Team juga menerima pemaparan kesiap siagaan gugus tugas Desa dalam menanggulangi Covid19
Team juga memeriksa kelengkapan sarpras di masing masing desa.
Arahan dari Team Dari Satpol agar desa tetap waspada dalam penanggulangan pandemi ini,serta tetap waspada dengan adanya varian baru omicron .