
PELATIHAN LINMAS TANGGAP BENCANA & PENINGKATAN KEAMANAN LINGKUNGAN DESA…
Pada hari Rabu tanggal 19 Januari 2022. Mulai pukul 08.00 s/d 13.00 wib bertempat di Desa Parakan Sebaran,telah berlangsung kegiatan Pelatihan Linmas Tanggap Bencana dan Peningkatan Keamanan Lingkungan Desa Parakan Sebaran
HADIR DALAM KEGIATAN:
– Kepala Desa dan Perangkat Desa Parakan Sebaran
– BABINSA
– BABINKAMTIBMAS
– Seluruh Anggota Linmas Desa Parakan Sebaran
PELAKSANAAN KEGIATAN:
a. Pukul 08.00 Wib, acara di mulai di awali sambutan dari Kepala Desa Parakan Sebaran, sekaligus pembukaan acara.
b. Inti penyampaian narasumber dari BABINSA dan BABINKAMTIBMAS
1). Dalam Pelatihan ini kita meminta kepada semua pihak untuk tetap mematuhi protokol kesehatan, dan penekanan terhadap anggota Linmas untuk mengikuti vaksin semua.
2). Di situasi kondisi cuaca yang extrim seperti sekarang ini untuk senantiasa meningkatkan kesiap siagaan terhadap bencana alam.
3). semoga semua anggota linmas senantiasa diberikan kesehatan.
4). Dalam hal peningkatan keamanan lingkungan tiap tiap desa agar semua anggota linmas meningkat keamanan di lingkungan dan selalu kooordinasi. dengan pemerintahan Desa.
5). Acara di lanjutkan di Lapangan sepak bola Desa Parakan Sebaran sampai selesai
c. Pukul 13.00 Wib acara di tutup oleh Wakil dari Pemwrintah Desa Parakan Sebaran.