
Monev Pelaporan Simlinmas dan Pembinaan Satlinmas Kelurahan Danukusuman (Kota…
Ijin menyampaikan monitoring evaluasi Pelaporan Simlinmas dan Pembinaan Satlinmas Kelurahan Danukusuman (Kota Surakarta)
Dasar Hukum
– Permendagri No. 26 Tahun 2020 Tentang Penyelenggaraan Ketertiban Umum dan Ketenteraman Masyarakat serta Perlindungan Masyarakat
Waktu
Hari/Tanggal : Senin, 16 Oktober 2023
Pukul : 08.30 WIB – Selesai
Tempat : Pendhopo Kelurahan Danukusuman
Narasumber
– Kasi Pemerintahan dan Ketertiban Umum Kecamatan Serengan
– Lurah Danukusuman
– Babinsa
– Bhabinkamtibmas
– Kepala Bidang Pengembangan Kerjasama Trantibum dan Pemberdayaan Satpol PP dan Linmas
Kegiatan
16 Satlinmas mengikuti pembinaan Satlinmas di Pendhopo Kelurahan Danukusuman. Kegiatan diawal dengan sambutan dari Lurah Danukusuman dan dilanjutkan Pembinaan terkait performa, kedisiplinan dan Pelaporan di aplikasi Simlinmas oleh Kasi Pemerintahan dan Ketertiban Umum Kecamatan Serengan, Bhabinsa dan Bhabinkamtibmas. Selanjutnya materi dari Kepala Bidang Pengembangan Kerjasama Trantibum dan Pemberdayaan Satpol PP dan Linmas tentang Tibum Tranlinmas dan Pelaporan di Aplikasi Simlinmas di Kelurahan Danukusuman.